Ketua Umum (Ketum) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha didampingi Ketua DPD PSI Kota Bogor Sugeng Teguh Santoso beserta jajarannya dan kader PSI melakukan blusukan ke Kota Bogor pada Sabtu, 29 Oktober 2022. Rengrengan mantan vokalis grup band Nidji itu menyambangi salah satu pasar tradisional di Kota Bogor…
Di lokasi tersebut, mantan vokalis Band Nidji ini bertemu pengunjung, pedagang sayuran dan pedagang lainnya. Ia pun disambut baik hingga tidak sedikit yang meminta untuk berswafoto. “Saya kan sudah keliling Indonesia dan selalu blusukan ke pasar, yang jelas baru sampai…
Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha optimistis partai yang dinahkodainya bakal memenangi kontestasi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 setelah dinyatakan lolos verifikasi administrasi oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI. Giring meminta setiap kader bekerja maksimal dan tetap solid untuk…
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menyambut Ganjar Pranowo yang menyatakan siap jadi calon presiden (Capres) di Pemilu 2024. Terlebih PSI sebelumnya pada 3 Oktober 2022 sudah mendeklarasikan Gubernur Jawa Tengah itu menjadi Capres 2024. Menurut Ketua Umum PSI, Giring Ganesha, pihaknya…
Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha kembali menemui Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka di Solo. Giring mengaku siap mendukung Gibran maju Pilgub. Pantuan di lokasi, Jumat (21/10/2022), Giring tiba di Loji Gandrung lebih dahulu pukul 07.50 WIB.…
Ketua Umum DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha menanggapi terkait kabar Ganjar Pranowo yang menyatakan siap maju di Pilpres 2024. Giring semringah mendengar kabar tersebut. Menurutnya, memang sudah seharusnya Ganjar mendeklarasikan diri siap nyapres. “Bagus hehe, iya memang sudah…
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) membeberkan targetnya untuk Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Partai besutan Giring Ganesha tersebut ingin lolos ke parlemen dengan perolehan suara 7 persen. PSI pada 2024 nanti minimal harus memperoleh 10 juta suara. Giring mengaku optimistis, elektablitas partainya di 2024…
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) telah mendeklarasikan Ganjar Pranowo dan sebagai bakal calon presiden dan bakal calon wakil presiden Zannuba Arrifah Chafsoh atau akrab disapa Yenny Wahid untuk Pilpres 2024 mendatang. Ketua Umum PSI Giring Ganesha menyebut seluruh kadernya kini harus satu suara mendukung.…
Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha menyampaikan dukungannya kepada Heru Budi Harto yang baru saja diangkat sebagai Pj Gubernur DKI Jakarta. “Selamat Buat Pak Heru Budi Hartono, A New Hope for Jakarta. Langsung Gaspol, kerja kerja kerja!” ungkapnya, Senin (17/10/2022).…
Komisi Pemilihan Umum menyatakan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) memenuhi syarat dalam proses verifikasi faktual Pemilu 2024 tingkat pusat. “Alhamdulillah, hari ini berjalan lancar. Sangat lega karena satu fase telah dilalui. Terima kasih atas profesionalisme KPU dan Bawaslu,” ujar Ketua Umum…